Eggless Donat Ekonomis |
Bismillahirrohmannirrohim,
Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh.
Fanassssnyooo bukan main dah ini hari, udah bikin es buah yang habis dalam sekejap sajo hohohoho. Padahal summer yang sesungguhnya masih bulan depan, tapi sekarang sudah hotttt bingit. Ya sudahlah disyukuri saja, mau musim panas atau dingin yang penting tetep jaga kondisi tubuh, selalu sehat selalu bersyukur dan tetap semangat jadi tetap bisa beraktivitas dan tetap bahagia deh.
Buka-buka daftar masakan dan kue yang udah di bookmark untuk di eksekusi dan akhirnya jatuh lah pilihan ke donat ekonomis. Kayaknya ga ribet dan tanpa telur pula. Iyaaa stok telur habis buat nasgor td pagi dan mo beli, keluar kok ya malas karena cuaca yang panas banget. Mo nunggu sorean tar keburu males dan mood bakingnya ilang. Hahahaha alesan aja yang banyak, dasar sayanya mah kan gitu. Kalo sudah ada maunya harus dilaksanakan. Kalau ga gitu ya keburu si M datang. Si ember xixixixx...( baca : Malas )
Biasanya kalo perbakingan yang menggunakan fermentasi, instant yeastnya saya kembangkan dulu dengan air hangat tapi kali ini langsung campur dengan gula dan sedikit tepung terigu. Bismillah jadi lah gitu doaku dalam hati. Proses ulennya juga lumayan cepet, 5 -7 menit aja sudah kalis elastis. Lumayan nih donat udah ekonomis ga pegel pula. Kalau boleh dibandingkan si Donat Ekonomis tanpa telur ini tidaklah kalah empuknya, walau tidak se gendut Donat ala Jco yang pernah saya posting sebelumnya. Tekstur donat eggless ini crispy/ renyah diluar dan lembut di dalam. Beberapa donat saya simpan utk ke esokan harinya dan ternyata masih empuk loh..., walau kategori empuknya hanya 70% dari hari sebelumnya, anyway is ok lah. Not to bad.
Monggo ya berkenan mencoba resepnya dibawah ini yaa bu ibu cantik....
Monggo ya berkenan mencoba resepnya dibawah ini yaa bu ibu cantik....
Eggless Donat, Lembut & Ekonomis
125 ml air hangat
3 sdm Gula pasir
3 sdm Terigu
1 1/2 sdt Instant Yeast
250 gram Terigu
50 gram Mentega / butter
Topping
DCC
Messes / choco rice
Kacang sangrai , cincang
Gula donat
Buttercream
Isi : Vla susu
3 sdm custard powder
100 ml susu cair
gula secukupnya
Cara Buat:
1. larutkan bahan vla lalu masak diatas api kecil saja hingga mengental. Matikan api dan sisihkan
3. Tuangkan air hangat kedalam bahan kering, aduk rata. Diamkan sebentar.
4. Campurkan sisa terigu keadalam adonan basah, beri mentega dan aduk rata. Ulen sebentar saja sampai kalis. Tutupi dengan lap yang sudah dibasahi sedikit air. Diamkan hingga mengembang 2x
3 sdm Gula pasir
3 sdm Terigu
1 1/2 sdt Instant Yeast
250 gram Terigu
50 gram Mentega / butter
Topping
DCC
Messes / choco rice
Kacang sangrai , cincang
Gula donat
Buttercream
Isi : Vla susu
3 sdm custard powder
100 ml susu cair
gula secukupnya
Cara Buat:
1. larutkan bahan vla lalu masak diatas api kecil saja hingga mengental. Matikan api dan sisihkan
2. Masukkan bahan kering yaitu instan yeast/fernipan, gula dan sedikit tepung terigu.
3. Tuangkan air hangat kedalam bahan kering, aduk rata. Diamkan sebentar.
5. Tinju / kempiskan adonan untuk mengeluarkan sisa udara. kemudian cetak donat menggunakan cetakan atau dengan cara manual juga boleh. Biarkan sebentar hingga mengembang lagi. Goreng donat dengan api sedang, Balik sekali saja.
6. Hias donat dengan bahan toping dan semprot dengan bahan isi/vla dengan membuat lubang di sisi donat.
Selamat mencoba...
Happy baking
No comments:
Post a Comment